Menu
Your Cart

PARA PENGGERAK REVOLUSI

PARA PENGGERAK REVOLUSI
-10% Habis
PARA PENGGERAK REVOLUSI
“Selama hidup, saya telah mendedikasikan diri untuk perjuangan bersama orang-orang Afrika. Saya telah berjuang melawan dominasi putih, juga berjuang melawan dominasi hitam.” Itulah kalimat yang diucapkan oleh Nelson Mandela. Ia adalah politisi Afrika Selatan yang menjabat sebagai presiden Afrika Selatan pertama berkulit hitam yang terpilih melalui keterwakilan penuh, dalam sebuah pemilu multiras. Selama hidup, Nelson Mandela memperjuangkan anti-apartheid, yakni sistem pemisahan ras yang diterapkan oleh pemerintah kulit putih di Afrika Selatan. Keberhasilannya dapat dinikmati dunia hingga saat ini, yakni tidak ada lagi perbedaan antara ras kulit putih dan ras kulit hitam. Selain Nelson Mandela, dalam buku ini terdapat beberapa tokoh revolusioner yang membawa kemajuan dunia. Di antaranya ialah Napoleon Bonaparte, Che Guevara, Mahatma Gandhi, dan Jawaharlal Nehru. Tentunya, masih ada beberapa tokoh lain yang menjadi motor revolusi? Siapa saja mereka? Hanya di buku ini Anda akan menemukan jawabannya!
Detail
Jenis Edisi REGULER
Jenis Cover SOFT COVER

Write a review

Please login or register to review
Spesial Price
Day
Hour
Min
Sec
Rp 85.500
Rp 95.000
Ex Tax: Rp 85.500
  • Stock: In Stock
  • Publisher: LAKSANA CV K1
  • Weight: 400.00g
  • Dimensions: 20.00cm x 14.00cm x 2.00cm
  • SKU: LAB170770
  • ISBN: 9789790560840
We use cookies and other similar technologies to improve your browsing experience and the functionality of our site. Privacy Policy.